Currently browsing category

Sudut Pandang, Page 3

13 October 2009

Pasal 1 : Timbulnya Persoalan Dialektika

Sampai sekarang kita melayani perkara yang terutama berhubungan dengan Logika, Ilmu Berpikir. Semua pertanyaan yang dimajukan bolah dijawab dengan ya atau tidak. Syahdan menurut Logika, ya, bukan berarti tidak. Dan tidak itu sama sekali tidak, bukan berarti iya. Dalam Geometri & Co dan Ilmu Alam & Co, yang sudah kita uraikan dahulu, …

15 September 2009

Negeri yang memupuk rasa benci

Nasib tak ada yang tahu, sehingga sering pepatah tua mengatakan, pandai-pandai memilih kawan, dan pandai-pandai mencari lawan. Ini bukan tentang kemampuan, daya, kekuatan untuk menakar kekuatan atau beradu dengan lawan, tetapi kawan dan lawan bisa menjadi sesuatu yang berurat dan berakar, menjadi sesuatu yang bertahan lama bahkan abadi. Hal-hal yang terjadi belakangan, …

3 August 2009

Berjihad diantara Peperangan

Akhirnya datang intuisi di malam kemarin, terlepas semua keraguan, bila yang baik dia datangnya dari Tuhannya dan jika dia khilaf datangnya dari sang hamba. Tentang muamalah, relasi manusia dengan manusia, tetapi kenapa kitab peperangan tidak termasuk dalam bahasannya? Apakah mungkin karena permasalahan faedah dan manfaatnya yang dipandang kurang, yang dipandang tidak disukai …

5 March 2009

A Guideline for Governance based on Islamic Faith

i change the title… dear friend/reader, mostly i thought the idea of existence or i should call it “way we choose” basically based on experience and capability to explore potential on our self, but further more i found there is peoples that have similarity point of view, why? in the next level …

11 June 2008

bhinneka yang salah diartikan

Saya semakin pesimis dengan orang-orang dalam bangsa ini. Bagaimana mungkin semua kebebasan dikatakan adalah demokrasi, lalu sekarang ini dikatakan pula ke-bhinneka-an. Pertama. Mari kita cecar sedikit pandangan seperti itu, kebebasan dalam demokrasi. Nun jauh disana, negara yang dijadikan kiblat demokrasi dan menjadikan dirinya kiblat demokrasi (US), hanya mengatur kebebasan dalam bidang politik, …